Wisata Lembang, Kebun Bunga Begonia Glory, Surga Warna-warni di Kabupaten Bandung Barat

- 21 Mei 2024, 11:00 WIB
Kebun Bunga Begonia Glory,Surga Warna-warni di Lembang, Bandung/instagram@kebunbegonia
Kebun Bunga Begonia Glory,Surga Warna-warni di Lembang, Bandung/instagram@kebunbegonia /

KABAR TASIKMALAYA - Lembang, sebuah daerah di Bandung Barat yang terkenal dengan keindahan alamnya, kembali menawarkan sebuah destinasi wisata yang memikat hati para pecinta bunga dan alam, yaitu Kebun Bunga Begonia Glory.

Dalam artikel ini kabar-tasikmalaya.com akan mengulas tentang Wisata Lembang, Kebun Bunga Begonia Glory, Surga Warna-warni di Kabupaten Bandung Barat yang dikutip dari berbagai sumber.

Tempat ini, yaitu Kebun Bunga Begonia Glory tidak hanya menjadi surga bagi para pecinta fotografi, tetapi juga memberikan pengalaman menyegarkan bagi siapa saja yang berkunjung. Sehingga tak heran, salah satu tempat wisata di Lembang, Kabupaten Bandung Barat ini menjadi salah satu tempat wisata favorit bagi keluarga.

Berikut ini ulasan tentang Kebun Bunga Begonia Glory, Surga Warna-warni di Lembang, Kabupaten Bandung Barat.

Baca Juga: Mau Liburan Ala Korea? Yuk Ke Farm House Lembang , Tempat Wisata Hits di Bandung. Ajak Keluargamu Kesini!

Keindahan yang Memikat

Kebun Bunga Begonia Glory menampilkan hamparan bunga Begonia yang berwarna-warni, menciptakan pemandangan yang luar biasa indah.

Bunga Begonia yang ditanam di sini berasal dari berbagai varietas, memberikan variasi warna yang mencolok mulai dari merah, pink, kuning, hingga putih. Bunga-bunga ini disusun dengan rapi, membentuk pola yang indah dan memanjakan mata setiap pengunjung.

Kebun Bunga Begonia, simak di sini info tempat wisata di Lembang tersebut.
Kebun Bunga Begonia, simak di sini info tempat wisata di Lembang tersebut.

Fasilitas dan Aktivitas

1. Spot Foto yang Instagramable

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah