Surga Kafe di Tasikmalaya: 4 Rekomendasi Tempat Nongkrong Asyik. Ada yang di Samping Sawah!

- 11 Juni 2024, 12:00 WIB
Suasana teduh cafe Barcode Sei Coffee, Tasikmalaya. /Instagram/@barcode_seico
Suasana teduh cafe Barcode Sei Coffee, Tasikmalaya. /Instagram/@barcode_seico /

KABAR TASIKMALAYA - Tasikmalaya, tak hanya kaya akan budaya dan sejarah, kini menjelma menjadi surga bagi para pecinta kopi dan tempat nongkrong kekinian. Beragam kafe hits bermunculan, memanjakan pengunjung dengan suasana nyaman, desain menarik, dan tentu saja, secangkir kopi yang menggoda.

Umumnya kafe menyediakan kopi, teh, minuman ringan, dan makanan ringan. Tetapi ada juga kafe yang kafe menawarkan menu makanan yang lebih berat.  Selain tempat makan dan minum, kafe juga bisa menjadi tempat bersantai, bekerja, atau bertemu dengan teman.

Bagi kamu yang mencari tempat nongkrong asyik di Tasikmalaya, simak 4 rekomendasi kafe hits berikut ini.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata Hits 2024 di Kabupaten Bandung Barat, Ada Wahana Seru Hingga Cafe Spot Instagramable

1. Barcode Sei Coffee: Sensasi Kuliner dan Musik di Satu Tempat

Lokasi: Jalan Mayor Utarya No 48 Empasari, Kota Tasikmalaya

Jam Buka: 10.00 WIB - 22.00 WIB (Setiap Hari)

Menu: Sei Sapi, Sei Ayam, aneka kuliner lain, kopi, non-kopi

Kelebihan:

- Selalu ramai pengunjung, terutama saat Sabtu sore (pasar mambo kuliner)

Halaman:

Editor: Utami Isharyani Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah