Resep Gulai Kepala Kambing yang Lezat dan Pedas, Tanpa Bau Prengus, Menu Tepat  Hari Raya Idul Adha 

- 5 Mei 2024, 09:00 WIB
Resep memasak gulai kepala kambing yang lezat dan pedas, tanpa bau prengus, menu tepat di Hari Raya Idul Adha./ YouTube/  Dapur Jempol
Resep memasak gulai kepala kambing yang lezat dan pedas, tanpa bau prengus, menu tepat di Hari Raya Idul Adha./ YouTube/ Dapur Jempol /

KABAR TASIKMALAYA - Semakin mendekati hari raya kurban atau Idul Adha, semakin perlu menyiapkan dan menyimpan resep mengolah daging. Maka dari itu Kabar Tasikmalaya setia memberikan informasi resep untuk Anda. Kali ini akan dipaparkan resep memasak gulai kepala kambing yang lezat dan pedas, tanpa bau prengus, menu tepat di Hari Raya Idul Adha.

Biasanya di saat hari pemotongan hewan kurban, banyak yang ikut serta dalam kegiatan penyembelihan, mulai dari bagian memotong hewan hingga membagikan daging. Dalam pembagian daging, seringkali diberikan tambahan seperti, kulit, jeroan, kaki, bahkan kepala kambing. Namun banyak orang yang belum tahu cara mengurus dan memasaknya menjadi makanan yang lezat tanpa bau prengus. 

Simak berikut ini resep memasak gulai kepala kambing yang lezat dan pedas,tanpa bau prengusnya, menu tepat di Hari Raya Idul Adha.

Baca Juga:

Bahan-bahan Gulai Kepala Kambing

- Satu kepala kambing

Bumbu yang diperlukan

- 15 siung bawang merah

-  7 siung bawang putih

-  1 ruas jahe

-  1 ½ ruas temu kunci

Halaman:

Editor: Utami Isharyani Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah