4 Pilihan Jam Tangan Pria Eiger di Bawah Rp 500 Ribu, Makin Macho Digunakan ke Floating Market Lembang

- 8 Mei 2024, 15:00 WIB
Ilustrasi. 4 pilihan jam tangan pria Eiger di bawah Rp 500 ribu, makin macho  digunakan ke Floating Market Lembang. / unsplash / Huguenot Horology
Ilustrasi. 4 pilihan jam tangan pria Eiger di bawah Rp 500 ribu, makin macho digunakan ke Floating Market Lembang. / unsplash / Huguenot Horology /

 

KABAR TASIKMALAYA - Untuk kamu yang akan liburan akhir pekan ke tempat wisata Floating Market Lembang. Tentunya kamu membutuhkan jam tangan yang stylish ataupun bisa membuat tampilan kamu semakin macho.

Jam tangan ini menjadi salah satu aksesoris wajib yang perlu kamu pakai lho. Apalagi keempat jam tangan Eiger yang akan diulas dalam artikel ini mempunyai berbagai fitur yang fungsional hingga desain yang menarik.

Nah, untuk kamu yang menginginkan kebutuhan selain jam tangan. Kamu bisa klik banner jam tangan yang tersedia di artikel ini. 

Baca Juga: Review Jam Tangan Apple Watch Series 8, Temukan Fitur dan Speknya di Sini

Keempat rekomendasi jam tangan dari Eiger ini pun bisa kamu gunakan ke tempat wisata yang berkonsep berupa pasar terapung tradisional mirip seperti yang ada di Sungai atau Muara Kuin Kalimantan. Ditambah, Floating Market Lembang mempunyai udara sejuk sekaligus panorama pegunungan yang memikat mata kamu.

Lantas, hal menarik apa saja yang ada di tempat wisata Floating Market Lembang? Berikut rangkumannya untuk kamu. Simak sampai selesai.

Baca Juga: Selain Eiger, Ini 5 Rekomendasi Jam Tangan Merek Apple yang Bikin Outfit Jauh Lebih Keren

Sekilas Floating Market Lembang

Tempat wisata yang unik ini berlokasi di Jalan Grand Hotel No 33E, Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Nah, karena tempat wisata Floating Market Lembang disebut sebagai pasar apung, maka tak heran jika di Floating Market Lembang menawarkan kamu berbagai macam kulineran khas Lembang di pasar apungnya sendiri. Seperti batagor, rujak, ketan bakar, colenak dan yang lainnya.

Halaman:

Editor: Utami Isharyani Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah