4 Lagu Ciptaan Ahmad Dhani yang Terinspirasi dari Sosok Perempuan Maia Estianty, Nomor 3 Paling Populer!

- 30 Oktober 2023, 14:36 WIB
Ahmad Dhani dan Maia Estianty
Ahmad Dhani dan Maia Estianty /kolase foto Instagram @ahmaddhaniofficial dan @maiaestiantyreal

KABAR TASIKMALAYA – Musisi Ahmad Dhani yang dikenal sebagai seorang penyanyi, pengarang lagu, sekaligus produser di dunia industri musik Indonesia. Yang sukses dengan beberapa lagu ciptaannya banyak dikenal oleh kalangan masyarakat Indonesia.

Namun, ada juga lagu-lagu yang ia ciptakan terinspirasi dari sosok perempuan yang dicintainya pada saat itu. Seperti yang kita ketahui Ahmad Dhani pernah menjalin hubungan asmara dengan seorang perempuan yang bernama Maia Estianty, pada saat mereka masih duduk di bangku sekolah.

Bahkan rasa cinta Ahmad Dhani pada Maia Estianty begitu mendalam, hingga terciptanya beberapa lagu yang dipersembahkan khusus untuk ibunda Al, El, dan Dul.

Baca Juga: Profil Marcello Tahitoe, Vokalis Generasi Baru Grup Musik Legendaris Dewa 19

Setidaknya ada empat lagu yang terinspirasi dari ibu tiga anak tersebut. Kabar bahwa beberapa lagu ini terinspirasi dari Maia Estianty itu dibocorkan langsung oleh sahabat dekat Ahmad Dhani yaitu Ari Lasso.

Berikut ini lagu-lagu ciptaan ayah lima anak itu yang terinspirasi dari Maia Estianty diantaranya adalah:

1. Bayang-bayangmu Kasih

Pada lagu ini Ari Lasso pernah mengungkapkan lagu Bayang-bayangmu Kasih yang dirilis pada tahun 1992 merupakan ciptakan Ahmad Dhani untuk sang mantan istri.

Dul Jaelani yang saat itu dekat dengan Ari Lasso meminta kejujuran sang vokalis Dewa 19 untuk membocorkan apa saja lagu ciptaan ayahnya untuk sang bunda tercinta.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah