Inilah Alasan Kenapa Wood Pellet Jadi Bahan Bakar Alternatif Pengganti Gas Elpiji. Nomor 3 Dambaan Ibu RT

- 9 Oktober 2023, 10:06 WIB
Wood pellet memiliki banyak kelebihan sehingga menjadi bahan bakar alternatif pengganti gas elpiji.*
Wood pellet memiliki banyak kelebihan sehingga menjadi bahan bakar alternatif pengganti gas elpiji.* /bimasaenergi.com/

KABAR TASIKMALAYA – Pemerintah sudah merencanakan untuk mengurangi penggunaan gas elpiji, terutama untuk ukuran 3 kg atau gas melon. Untuk itu, salah satu solusinya, masyarakat disarankan beralih ke wood pellet sebagai bahan bakar alternatif yang terbarukan.

Sebagai bahan bakar alternatif yang terbarukan, wood Pellet memang memiliki banyak kelebihan jika dibandingkan dengan bahan bakar gas elpiji yang kini lebih banyak digunakan oleh masyarakat.

Beberapa kelebihan dari penggunaan Wood Pellet ketingbang gas elpiji ini adalah ramah lingkungan dan berbiaya murah. Tak heran, pelet kayu ini menjadi salah satu bahan bakar alternatif yang sangat solutif di tengah makin mahalnya bahan bakar gas.

Berikut ini tim redaksi kabar-tasikmalaya.com telah merangkum sejumlah kelebihan-kelebihan wood pellet sebagai bahan bakar alternatif dibandingkan dengan bahan bahar gas untuk penggunaan rumah tangga maupun industri

1. Hemat biaya

Dengan menggunakan wood pellet, maka akan mengurangi biaya untuk pembelian bahan bakar. Biaya untuk pembelian bahan bakar gas elpiji bisa ditekan dengan menggunakan wood pellet.

2. Hemat kayu

Wood pellet, bahan bakar alternatif pengganti gas elpiji, lebih bersih dan sehat.*
Wood pellet, bahan bakar alternatif pengganti gas elpiji, lebih bersih dan sehat.*

Penggunaan wood pellet ini pun dapat menekan penggunaan kayu sebagai bahan bakar. Dengan demikian, dengan menggunakan pelet kayu ini akan jauh mengurangi penggunaan kayu sebagai bahan bakar.

3. Nyaman dan Bersih

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah