Cheka Akan Usulkan Helaran Budaya dan Pawai Jempana Tasikmalaya Sebagai Ajang Nasional ke Kementerian Parekraf

- 21 Oktober 2023, 15:47 WIB
Seni Bebegig hadir di acara Helaran Budaya dan Pawai Jampana di Pusat Kota Tasik, Sabtu 21 Okt s003
Seni Bebegig hadir di acara Helaran Budaya dan Pawai Jampana di Pusat Kota Tasik, Sabtu 21 Okt s003 /DOk Puslabfor/

KABAR TASIKMALAYA – Kurang lebih ada 1.000 Ambu Midang pawai pada kegiatan Helaran Budaya dalam rangka memperingati Hari Jadi Kota Tasikmalaya ke-22 yang digelar di pusat kota Tasikmalaya, Sabtu, 21 Oktober 2023.

Seribu Ambu Midang ini berhasil ditampilkan oleh para peserta dari berbagai kecamatan, kelurahan dan juga mendapatkan dukungan dari Dinas Pendidikan, Satpol PP,  Damkar, dan BPBD.

Penampilan 1000 Ambu Midang adalah kali pertama digelar saat peringatan HUT Kota Tasikmalaya. Para Peserta berjalan dari Jalan Yudanegara, sampai KHZ Mustafa.

Baca Juga: Jangan Lewatkan! Festival Makan Bakso Gratis di Dadaha, Siap Layani Warga Tasikmalaya  

Lalu, para peserta menampilkan berbagai macam atraksi di depan panggung kehormatan Simpang Tugu Asmaul Husna Kota Tasikmalaya, seperti kuda lumping, debus, pencak silat dan juga adanya drum band dari peserta yang mengikuti Helaran Budaya tersebut.

Ribuan warga mulai memadati Jalan HZ Mustofa sejak pukul 07.00 WIB. Karnaval Helaran Budaya ini disaksikan oleh masyarakat dari berbagai kalangan usia, dimulai dari anak-anak, remaja, orang dewasa, hingga orangtua.

Tak hanya adanya helaran 1000 Ambu Midang, Festival Pawai Jampana juga ikut meramaikan kegiatan acara tersebut. Para peserta memanggul hasil tani dan makanan tradisional lainnya.

Gelandang Persib, Marc Klok siap tampil 100 persen saat lawan Borneo FC
Gelandang Persib, Marc Klok siap tampil 100 persen saat lawan Borneo FC

 Baca Juga: Misi Khusus Persib Kuasai Puncak Klasemen, Geser Borneo FC. Hodak Waspadai Serangan Balik Pesut Etam

Salah seorang warga dari Kecamatan Cipedes, Kota Tasikmalaya Rifki sudah datang dari pagi untuk mengikuti kegiatan acara dari awal. Ia tak ingin ketinggalan Helaran Budaya yang hanya ada satu tahun sekali di Kota Tasikmalaya ini.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah