Tayang Dimana? Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Filipina, Misi Garuda Taklukan The Azkal

- 11 Juni 2024, 17:42 WIB
Saksikan pertandingan antara Timnas Indonesia vs Filipina dengan link live streaming di sini
Saksikan pertandingan antara Timnas Indonesia vs Filipina dengan link live streaming di sini /Vidio

Sedangkan dari kubu lawan, Filipina sendiri diperkirakan tidak banyak melakukan perubahan. Beberapa pemain yang diberikan kesempatan debut oleh Saintfeit di laga melawan Vietnam bisa jadi akan memperoleh caps keduanya. Meraka adalah Adrian Ugelvik, Scoot Woods, Zico Bailey, Dylan Demuynck, dan Alex Monis

Baca Juga: Robert Rene Albert Dikabarkan Akan Comeback ke Persib Bandung Menjabat Direktur Teknik

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Filipina Malam Ini di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Filipina Malam Ini di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Dok. PSSI

Indonesia (3-4-2-1): Ernando Ari; Jay Idzes, Rizky Ridho, Justin Hubner; Sandy Walsh, Shayne Pattynama, Ivar Jenner, Thom Haye; Marselino Ferdinan, Ragnar Oratmangoen; Rafael Struick.
Pelatih: Shin Tae-yong

Filipina (4-2-3-1): Neil Etheridge; Jesper Nyholm, Santiago Rublico, Adrian Ugelvik, Paul Tabinas; Michael Baldisimo, Kevin Ingreso; Alex Monis, Dylan Demuynck, Zico Bailey; Patrick Reichelt.

Pelatih: Tom Saintfiet

Rekor Head to Head (H2H) Timnas Indonesia vs Filipina

Kedua negara bermain imbang 1-1 di Manila pada pertemuan pertama. Kala itu, Filipina unggul melalui gol Patrick Reichelt di babak pertama. Gol penyama bagi Indonesia diciptakan oleh Saddil Ramdani di babak kedua.

Baca Juga: MANTAP! Persib Juara Liga 1, David ‘Dadang’ da Silva Raih Sepatu Emas, Bojan Hodak Pelatih Terbaik

Terakhir kali Timnas Indonesia bisa mengalahkan Filipina di kandang terjadi pada 2013 lalu dalam laga uji coba. Saat itu bermain di Stadion Manahan, Merah Putih menang 2-0 lewat gol Greg Nwokolo dan Muhammad Roby.

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Filipina & Jam Tayang

Jika tidak ada perubahan jadwal, laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Timnas Indonesia vs Filipina di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Indonesia, akan tayang live di Indosiar dan Vidio, Selasa 11 Juni 2024 pukul 19.30 WIB.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah