Dua Tokoh Ambil Formulir Pendaftaran Balon Walikota, Uki Nilai PPP Kota Tasikmalaya Masih Menjanjikan

- 18 April 2024, 15:56 WIB
Salah satu kandidat Walikota dari partai Demokrat Azis Rismaya (dua dari kiri) saat mengambil formulir pendaftaran dari PPP.*
Salah satu kandidat Walikota dari partai Demokrat Azis Rismaya (dua dari kiri) saat mengambil formulir pendaftaran dari PPP.* /Kabar-tasikmalaya.com/Irman S

Dosen STIA Tasikmalaya, DR. H. Basuki Rahmat
Dosen STIA Tasikmalaya, DR. H. Basuki Rahmat

"Saya kira dari sisi manajemen politik partai sangat bagus untuk membuktikan bahwa kaderisasi berjalan baik dan juga bisa menarik minat eksternal. Selain itu PPP juga masih dinilai jadi partai yang menjanjikan di kota Tasikmalaya," kata Uki sapaan akrabnya.

Adapun soal banyaknya kontestan yang membuat potensi goyangnya lumbung suara PPP yang boleh jadi dibawa kontestan yang tak dapat tiket, kata Uki hal itu merupakan dinamika yang biasa ,sebab nanti juga ada pengerucutan dan upaya penggembosan dari kontestan yang kalah biasanya tak terlalu signifikan. "Berdasarkan pengalaman tidak signifikan ya," katanya ***

 

Halaman:

Editor: Irman Sukmana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah