3 Lokasi Tempat Nobar Indonesia vs Uzbekistan di Kota Tasikmalaya, Dukung Garuda Muda di Laga Semifinal U23

- 29 April 2024, 17:16 WIB
Tonton dan dukung bersama Timnas Indonesia U23 vs Uzbekistan U23 di laga semifinal Piala Asia 2024. Simak 3 lokasi nobar di Kota Tasikmalaya di dalam artikel ini/Instagram/@timnas.indonesia
Tonton dan dukung bersama Timnas Indonesia U23 vs Uzbekistan U23 di laga semifinal Piala Asia 2024. Simak 3 lokasi nobar di Kota Tasikmalaya di dalam artikel ini/Instagram/@timnas.indonesia /

 

 

KABAR TASIKMALAYA - Tentu, malam hari ini Senin, 29 April 2024 akan ada pertandingan seru yakni Timnas Indonesia U23 vs Uzbekistan U23 dalam laga semifinal Piala Asia U23 2024. Duel ini akan dilaksanakan di Stadion Abdullah bin Khalifa . Simak tiga lokasi nobar (nonton bareng) Timnas Indonesia U23 vs Uzbekistan U23 di Kota Tasikmalaya.

Di Tasikmalaya terdapat 3 titik nobar Timnas Indonesia vs Uzbekistan pada laga semifinal Piala Asia U23 2024, mulai dari cafe hingga tempat lainnya. Untuk itu, kabar-tasikmalaya.com akan membagikan lokasinya yang terdapat di dalam artikel ini.

Pertandingan Timnas Indonesia U23 vs Uzbekistan U23 ini akan berjalan cukup seru mengingat Skuad Garuda sebagai tim debutan yang berkali-kali banyak mengejutkan para penggemar sepakbola tanah air. Terbukti, Garuda Muda mampu melibas Australia dan Korea Selatan yang di laga sebelumnya menjadi lawan terberatnya.

Kala itu, Indonesia mampu mengubur mimpi Korea Selatan setelah drama adu penalti yang berakhir dengan skor 11-10. Pertama kalinya, Timnas Korea Selatan tak akan tampil dan bermain di ajang Olimpiade Paris 2024.

Maka dari itu, jangan lewatkan pertandingan seru hari ini antara Timnas Indonesia U23 vs Uzbekistan U23 malam hari ini pukul 21.00 WIB, dukung dan berdoa untuk kemenangan Indonesia U23 nanti bersama-sama.

Baca Juga: 9 Tempat Nobar Gratis di Surabaya Semifinal Piala Asia U23 Indonesia vs Uzbekistan. Ada Door Prizenya!

Pasca laga lawan Korea Selatan. "Para pemain dari kedua tim bekerja sangat keras." tutur STY di sosial medianya./ Instagram/ shintaeyong7777
Pasca laga lawan Korea Selatan. "Para pemain dari kedua tim bekerja sangat keras." tutur STY di sosial medianya./ Instagram/ shintaeyong7777

Halaman:

Editor: Utami Isharyani Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x