Resep Bakso Daging Sapi Kenyal Tidak Alot Saat Digigit ala Chef Devina Hermawan. Pas di Hari Raya Idul Adha

- 27 April 2024, 09:00 WIB
Resep Bakso Daging Sapi Kenyal tidak alot saat digigit ala Chef Devina Hermawan./ YouTube/ Devina Herr
Resep Bakso Daging Sapi Kenyal tidak alot saat digigit ala Chef Devina Hermawan./ YouTube/ Devina Herr /

7. Siapkan blender masukkan bawang putih goreng dan bawang merah goreng, lalu blender sampai halus lalu masukkan ke dalam kuah.

8. Masukkan kaldu sapi bubuk, garam, gula pasir, dan merica. Sisihkan.

9. Siapkan panci, masukkan air, masak sampai mendidih dengan api sedang.

10. Masukkan potongan sawi hijau lalu rebus sampai matang dengan api sedang, tiriskan dan sisihkan

11. Siapkan panci, masukkan air, masak sampai panas

12. Keluarkan adonan bakso yang di dalam freezer. Bulatkan bakso dengan tangan atau dengan sendok kemudian cemplungkan ke dalam air panas tersebut. Diamkan hingga mengapung atau matang. Lakukan sampai adonan habis. Tiriskan.

13. Masukkan bakso ke dalam kuah bakso yang sudah jadi dan tambahkan sawi hijau.

14. Siapkan wadah saji, tuang bakso beserta kuahnya. Tamhabkan taburan seledri, daun bawang, dan bawang goreng.

15. Bakso daging sapi siap disajikan.

Baca Juga: Ini 5 Warung Bakso Enak di Tasikmalaya Selain Baso Firman, Harga Mulai Rp.15 Ribuan

Halaman:

Editor: Utami Isharyani Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah